PT. Maro Anugrah Jaya adalah bagian perusahaan pengelolan bandeng dan dimsum yg di eksport.
Deskripsi Pekerjaan
- Mengelola dan mengawasi seluruh proses produksi dari awal hingga akhir.
- Memastikan produksi berjalan sesuai dengan rencana dan jadwal yang telah ditetapkan.
- Mengontrol kualitas produk dan memastikan produk akhir memenuhi standar kualitas perusahaan.
- Mengatur pengelolaan sumber daya produksi, termasuk tenaga kerja dan bahan baku.
- Menganalisis dan meningkatkan efisiensi produksi untuk mencapai hasil maksimal dengan biaya minimal.
- Mengawasi tim produksi dan memberikan pelatihan serta pengarahan untuk mencapai kinerja optimal.
- Menyusun laporan produksi dan mengidentifikasi area untuk perbaikan proses.
- Memastikan kepatuhan terhadap regulasi keselamatan dan kesehatan kerja.
Syarat Pekerjaan
- Email :
- hrd.maroanugrahjaya@gmail.com
- No. Telepon :
- +6289524766616
Sumber: lokerjogja.id
Post Views: 5